TUGAS
II
Sistem
Operasi
“Manajemen Memori Pemartisian Dinamis”
Disusun
Oleh:
Fatkhurohman
(11.240.0211)
1P46
STMIK
WIDYA PRATAMA
JURUSAN TEKNIK INFORMASI Tahun 2011
BAB I
PENDAHULUAN
Puji syukur
kehadirat Allah SWT atas segala limpahan rahmatNya,sehingga kami dapat
menyelesaikan makalah ini dengan judul “Manajemen
Memori Pemartisian Dinamis”yang
merupakan tugas dari mata kuliah system operasi yang diampu oleh Bapak Much. Rifqi Maulana
Didalam makalah ini kami coba sedikit menguraikan tentang Manjemen memori pemartisian memori menggunakkan :
1. Pencatatan Pemakain Memori
Pencatatan pemakain memori
dibagi menjadi dua yaitu:
a.Pencatatan Memakai Peta Bit
Memori
dapat dibagi menjadi unit-unit dikelola, berkorespondensidengan tiap unit
alokasi adalah satu bit brarti unit itu masih bebas,nilai 1 brarti digunakan
dalam bit map,nilai
0 pada peta bit
b.
Pencatatan memakai senarai berkait.
System operasi mengelola senarai berkait
(linked list) untuk segmen-segmen memori yang telah dialokasikan dan bebas.
Segmen memori menyatakan memori untuk proses atau memori yang bebas (lubang)
senarai segmen diurutkan sesuai alamat blok.
2.
Strategi Alokasi Memori
Terdapat
berbagai strategi alokasi proses ke memori. Alokasi harus mencarisekumpulan
blok memori yang ukurannya mencukupi memuat proses yaitu lubangkosong yang sama
atau lebih besar dibanding ukuran memori yang diperlukanproses.Beragam
algoritma itu antara lain : First-fit
algorithm, Next-fit algorithm, Best-fit algorithm, Worst-fit algorithm, Quick-fit algorithm,dan Quick fit.
Demikian makalah
ini kami buat,semoga makalah ini bermanfaat bagi kita semua.Dan kami memohon
saran dan kritik yang membangun,guna untuk perbaikan makalah ini.
BAB II
PEMBAHASAN
1.
Multiprogramming dengan Pemartisian Dinamis
Pada pemartisian ini lokasi dan
uikuran proses di memori dapat beragam sepanjang waktu secara dinamis, proses
yang akan masuk ke memori segera dibuatkan partisi untuknya sesuai kebutuhanya
teknik ini meningkatkan utilisasi memori.
Pemahaman pemartisian ini Dinamis
adalah:
Dapat terjadi lubang-lubang kecil
memori diantara partisi-partisi yang dipakai merumitkan alokasi dan dealokasi
a.
Terjadi lubang-lubang Kecil Memori
Lubang-lubang(yaitu kelompok
blog-blog memori yang tidak digunakan ) kecil diantara blog-blog memori yang
digunakan dapat diatasidengan penmadatan memori (memori compacom)
Pemadatan memori adalah operasi mengabungkan semua lubang kecil menjadi satu lubang besar dengan memindahkan semua proses agar saling berdekatan.
Pemadatan memori adalah operasi mengabungkan semua lubang kecil menjadi satu lubang besar dengan memindahkan semua proses agar saling berdekatan.
Kelemahan utama teknik pemadatan
memori:
Memrlukan waktu yang sangat banyak.System harus menghentikan sementra
semuaproses selagi melakukan pemadatan. Hal ini meningkatkan waktu tanggapan
disitem interaktif dan tak mungkin digunakan system waktu nyata.
b. Proses tumbuh berkembang
Masalah
lain pada pemartisian dinamis adalah proses dapat tumbuh berkembang segmen data
proses dapat tummbuh misal karena:Heap untuk mendapat dinamis berkembang,Stack
untuk pemangilan prosedur dan varibel local.Solusi masalah
ini bila proses bersebelahandengan lubang memori tak terpakai. Proses tumbuh
memakai lubang itu. Masalah menjadi lebih parah bila proses bersebelahan dengan
proses-proses lain.
Peringkat
alternative penyelesaian adalah;
Bila
masi terdapat lubang besar yang dapat memuat proses, maka proses dipindahkan
lubang memori yang cukup dapat memuat.
Satu
proses atau lebih di-swap ke disk agar dapat lubang cukup besar untuk proses
yang berkembang
Jika proses tidak dapat tumbuh dimemori dan daerah swap di disk telah penuh, proses harus menungggu dan disingkirkan.
Jika proses tidak dapat tumbuh dimemori dan daerah swap di disk telah penuh, proses harus menungggu dan disingkirkan.
2. Pencatatan Pemakaian Memori
a.Pencatatan
Memakai Peta Bit
Memori
dapat dibagi menjadi unit-unit dikelola, berkorespondensidengan tiap unit
alokasi adalah satu bit brarti unit itu masih bebas,nilai 1 brarti digunakan
dalam bit map,nilai
0 pada peta bit
Masalah
Penetapan mengenai ukuran untuk ukuran unit alokasi memori, yaitu
unit alokasi memori berukuran kecil berarti membesarkan ukuran peta bit
unit alokasi memori berukuran besar berarti peta bit kecil tapi memori banyak disia-siakan
Keunggulan
Dealokasi dapat dilakukan secara mudah. Hanya tinggal men-set bit yang berkorespondensi dengan unit yang telah digunakan dengan 0
Penetapan mengenai ukuran untuk ukuran unit alokasi memori, yaitu
unit alokasi memori berukuran kecil berarti membesarkan ukuran peta bit
unit alokasi memori berukuran besar berarti peta bit kecil tapi memori banyak disia-siakan
Keunggulan
Dealokasi dapat dilakukan secara mudah. Hanya tinggal men-set bit yang berkorespondensi dengan unit yang telah digunakan dengan 0
Kelemahan
Harus dilakukan penghitungan blok lubang memori saat unit memori bebas
Memerluka ukuran bit-map besar untuk memori yang lebih besar
Harus dilakukan penghitungan blok lubang memori saat unit memori bebas
Memerluka ukuran bit-map besar untuk memori yang lebih besar
b.
Pencatatan memakai senarai berkait.
System
operasi mengelola senarai berkait (linked list) untuk segmen-segmen memori yang
telah dialokasikan dan bebas. Segmen memori menyatakan memori untuk proses atau
memori yang bebas (lubang) senarai segmen diurutkan sesuai alamat blok.
keunggulan
tidak harus dilakukan penghitungan blok lubang memori karena sudah tercatat dalam node
memori yang dipeerlukan relative lebih kecil.
tidak harus dilakukan penghitungan blok lubang memori karena sudah tercatat dalam node
memori yang dipeerlukan relative lebih kecil.
Kelemahan
Dealokasi sulit dilakukan karena terjadi beberapa operasi penghubungan node-node disenarai
Dealokasi sulit dilakukan karena terjadi beberapa operasi penghubungan node-node disenarai
3.
Strategi Alokasi Memori
Terdapat
berbagai strategi alokasi proses ke memori. Alokasi harus mencarisekumpulan
blok memori yang ukurannya mencukupi memuat proses yaitu lubangkosong yang sama
atau lebih besar dibanding ukuran memori yang diperlukanproses.Beragam
algoritma itu antara lain :
* First-fit algorithm.
Strategi in dapat dilakukan pada pencatatan memori
dengan bit map maupunsenarai berkait. Manajer memori menscan sampai menemukan
lubang besar yangmencukupi penempatan proses. Lubang dibagi dua, untuk proses
dan lubang takdigunakan, kecuali ketika lubang tersebut tepat sama dengan
ukuran yangdiperlukan proses.Keunggulan :· Algoritma ini akan menemukan lubang
memori paling cepat dibandingalgoritma-algoritma lain.
* Next-fit algorithm.
Strategi ini dapat dilakukan pada pencatatan memori
dengan bit-map maupunsenarai berkait. Mekanisme algoritma ini sama dengan
algoritma first fit algorithm,hanya tidak dimulai di awal tapi dari posisi
terakhir kali menemukan segmen palingcocok.Simulasi oleh Bays (1977)
menunjukkan next-fit algorithm berkinerja lebih burukdibanding first-fit
algorithm.
* Best-fit algorithm.
Strategi ini dapat dilakukan pada pencatatan memori
dengan bit-map maupunsenarai berkait. Algoritma mencari sampai akhir dan
mengambil lubang terkecilyang dapat memuat proses. Algoritma ini mencoba
menemukan lubang yangmendekati ukuran yang diperlukan.
* Worst-fit algorithm.
Strategi ini dapat dilakukan pada pencatatan memori
dengan bit-map maupunsenarai berkait. Selalu mencari lubang besar yang tersedia
sehingga lubang dapatdipecah menjadi cukup besar, agar berguna untuk
proses-proses berikutnya.Simulasi menunjukkan worst-fit algorithm bukan gagasan
yang bagus.
* Quick-fit algorithm.
Strategi ini hanya untuk pencatatan memori dengan
senarai berkait.Keempat algoritma dapat dipercepat dengan mengelola dua
senarai, yaitu :· Senarai untuk proses.·
Senarai untuk lubang memori.
Dengan cara ini, saat alokasi hanya perlu menginspeksi
senarai lubang, tidak perlusenarai proses.
Keunggulan : Teknik ini mempercepat pencarian
lubang atau penempatan proses.
Kelemahan : Kompleksitas dealokasi memori
bertambah dan melambatkan dealokasi memorikarena memori yang dibebaskan harus
dipindahkan dari senarai proses kesenarai lubang.
* Quick fit.
Cara diatas dapat diperluas, algoritma mengelola
sejumlah senarai lubangmemori dengan beragam ukuran yang paling sering
diminta.Contoh :Algoritma mengelola senarai lubang sebagai berikut :· Senarai 8 Kb.· Senarai 12 Kb.· Senarai 20 Kb.·
Senarai 40 Kb.· Senarai 60 Kb.· Dan
seterusnya.Senarai mencatat lubang-lubang memori sesuai ukuran lubang.
Lubang-lubangmemori dimuat di senarai sesuai ukuran terdekat, misalnya lubang
memori 42dimuat pada senarai 40 Kb. Dengan beragam senarai maka alokasi memori
dapatdilakukan dengan cepat yaitu tinggal mencarai senarai terkecil yang
dapatmenampung proses tersebut.Keunggulan :· Algoritma ini sangat cepat dalam
alokasi proses.Kelemahan :· Dealokasi sulit
dilakukan.Ketika proses berakhir atau dipindah keluar (swap-out) maka
menemukan tetangga-tetangga memori yang
dipakai proses untuk penggabungan adalah sangat
mahal/lama. Jika penggabungan tidak dilakukan, memori akan segeramenjadi banyak
lubang kecil yang tak berguna.
BAB III
PENUTUP
A.Kesimpulan
Dari uraian yang sudah dijelaskan,dapat
disimpulkan bahwa Manjemen memori pemartisian memori yang menggunakkan Pencatatan Pemakain Memori ada beberapa kekurangannya yaitu:
·
Harus dilakukan
penghitungan blok lubang memori saat unit memori bebas
Memerluka ukuran bit-map besar untuk memori yang lebih besar
Memerluka ukuran bit-map besar untuk memori yang lebih besar
·
Dealokasi
sulit dilakukan karena terjadi beberapa operasi penghubungan node-node
disenarai
Sedangkan menggunakan strategi memori juga mempunyai
kekurangan diantaranya yaitu:
·
Kompleksitas dealokasi memori bertambah dan
melambatkan dealokasi
B.Penutup
Demikian
tugas ini kami susun,dan kami sadar bahwa dalam penyusunan tugas ini masih jauh
dari kesempurnaan,oleh sebab itu penyusun mohon saran dan kritik yang membangun
dalam menyempurnakan tugas berikunya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar